Warung Mak Beng Jadi Restoran Legendaris Terlaris Nomor 3 Di Dunia
Sudah berjualan sejak 1941
Warung Mak Beng dikenal sebagai salah satu restoran legendaris.
Didirikan sejak 1941, warung ini hanya menjual sup kepala ikan dan ikan goreng.
Meski menunya sederhana, warung ini selalu ramai pengunjung asing dan lokal.
Baca juga: Gletser Himalaya ‘Terancam’ Kehilangan 75% Es Pada 2100
Rasanya bikin nagih
Kelezatan ikan goreng di sini ada pada tekstur yang garing di luar, namun dalamnya lembut.
Selain itu, aroma amis juga tidak tercium.
Rasanya semakin sempurna saat disantap bersama sup dengan bumbu tradisional Bali yang rasanya menyegarkan.
Bukan cuman lezat, harga per porsi hidangan juga hanya Rp55.000.
150 legendary restaurants dedicated to taste, not gimmicks. 150 dishes you must try in this lifetime.
View all:https://t.co/EKfjkgj1Ss@KatzsDeli @DaMicheleNapoli @hymansseafood @carucubere @zehnders @TheBrazenHead_ @SchwartzsDeli @ElPimpiMalaga pic.twitter.com/h87ClUFyJt
— TasteAtlas (@TasteAtlas) June 23, 2023
Baca juga: Saus Tomat Ternyata Punya Keistimewaan yang Nggak Ada Di Saus Lain
Warung Mak BengPeringkat jadi resto nomor 3 terlaris di dunia
Menariknya, warung ini berhasil masuk ke dalam list 150 restoran terlaris di dunia versi TasteAtlas.
Faktanya, Warung Mak Beng berada di urutan ketiga.
FYI, TasteAtlas adalah sebuah media online panduan wisata dunia makanan dunia. TasteAtlas merupakan sebuah website yang didirikan oleh jurnalis dan pengusaha asal Kroasia, Matija Babic.
—
Let us know your thoughts!
-
Populasi Turun, Jepang Siapkan Jutaan Rupiah Tiap Bulan Untuk Keluarga yang Mau Punya Anak
-
Gubernur Bali Bikin Aturan Khusus Buat Turis: Ga Boleh Manjat Pohon Sakral, Ngomong Kasar, Hingga Bisnis Ilegal
-
Pemerintah Pertimbangkan Kereta Gantung Sebagai Opsi Atasi Macet Puncak