Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Vaksin Covid-19 Anak Usia 6 Bulan-11 Tahun Berbayar, Ini Alasannya

Vaksin Covid-19 Anak Usia 6 Bulan-11 Tahun Berbayar, Ini Alasannya

Izin baru dikelukan BPOM

Penggunaan vaksin Covid-19 Pfizer untuk anak usia 6 bulan sampai 11 tahun baru saja dikeluarkan oleh Badan Pengawas Obat dan Makanan RI (BPOM).

Vaksin ini disebut memiliki formulasi yang berbeda dengan yang digunakan pada remaja dan dewasa.

Vaksin Comirnaty Children memiliki formulasi dan kekuatan yang berbeda dengan vaksin Comirnaty untuk remaja dan dewasa, sehingga vaksin Comirnaty Children tidak dapat digunakan pada individu berusia 12 tahun ke atas,” kata Kepala BPOM Penny K Lukito lewat keterangan tertulis.

Vaksin Covid-19 Anak Usia 6 Bulan-11 Tahun Berbayar, Ini Alasannya

Baca juga: Ada Apa dengan Mixue?

Belum menjadi prioritas, vaksin Covid-19 anak usia 6 bulan-11 tahun berbayar

Pemberian EUA vaksin COVID-19 untuk anak diperuntukkan sebagai pemenuhan terhadap kebutuhan vaksin COVID-19 serta keterbatasan jenis vaksin yang dapat digunakan untuk populasi anak.

Meski demkikan, Kementerian Kesahatan belum memprioritaskan pemberian vaksin pada usia 5 tahun ke bawah.

Karena itu, vaksin untuk anak usia tersebut bakal berbayar mengingat tidak masuk ke dalam program pemerintah.

Paying Money GIF - Paying Money I Take Everything - Discover & Share GIFs

Iya (berbayar), ini belum masuk program (pemerintah) untuk vaksinasi pada anak,” kata juru bicara Kemenkes dr Siti Nadia Tarmizi.

Vaksin tersebut nantinya akan tersedeia di faskes milik swasta.

Sayangnya sampai saat ini belum diketahui berapa biaya yang akan dikenakan.

Nadia menyebut pihaknya belum membuat regulasi terkait hal tersebut.

Let us know your thoughts!

 

Your Daily Intake of Everything Trending

USS Feed is a multi-platform media that produces and distributes generation z-focused digital content, reporting the latest trends on fashion, lifestyle, culture, and music to its audience.

Subscribe so You Won't Get Left Behind.

By clicking “subscribe”, you agree to receive emails from USS FEED and accept our web terms of use, privacy and cookie policy.

Copyright © USS FEED | PT. Untung Selalu Sukses | 2018 – 2023 | Code with ♡ by mindsetlab.id