Penjelasan isu UU ITE, buat lo yang missing out!
UU ITE jadi pembicaraan hangat di jagat maya, khususnya di media sosial.
Isu ini bermuara dari ucapan Presiden Joko Widodo beberapa waktu lalu yang menyoal tentang perlunya kritik masyarakat terhadap pelayanan publik…