Mudik lebaran 2021 tidak dilarang, tapi akan disertai protokol kesehatan khusus
Lebaran 2021 akan terasa berbeda dengan tahun lalu. Pasalnya kini mudik tak lagi dilarang meski pandemi belum usai.
Meski begitu, mekanisme protokol kesehatan khusus akan disiapkan dan akan diberlakukan oleh…
Jakarta jadi kota Asia Tenggara yang berhasil raih penghargaan tersebut
Jakarta berhasil memenangkan penghargaan tingkat dunia dengan memenangkan Sustainable Transport Award (STA) 2021.
Sustainable Transport Award adalah ajang penghargaan tahunan yang menilai perbaikan mobilitas kota dan inovasi sistem transportasi. Kemenangan itu diumumkan…
Menurut Presiden Jokowi, bandara ini punya desain terbaik se-Indonesia!
Yogyakarta International Airport (YIA) di Kulonprogo, Daerah Istimewa Yogyakarta, akhirnya diresmikan Presiden Joko Widodo, Jumat (28/8) lalu.
Dengan luas 219.000 meter persegi dan kapasitas tampung hingga 20 juta penumpang. Luas dan kapasitas…
Bye-bye macet
Pengen ngerasain naik mobil terbang a la film "Back To The Future?" Kalo iya, siap-siap mimpi lo jadi kenyataan. Sabtu 7 Maret 2020, lalu, drone berpenumpang yang diklaim pertama di Indonesia diuji coba untuk kali pertama di Lapangan Udara…