Informasi ini dihimpun dari Kompas.com
Beberapa tahun belakangan, jagat YouTube Indonesia dihiasi sejumlah nama besar yang lebih dulu dikenal di TV dan media konvensional lainnya.
Tak heran, nama-nama tersebut berhasil menuai kesuksesan dengan meraih subscribers dan penonton akumulatif berjumlah besar dalam…
