'Dirilis hari ini, masker 'Airism' UNIQLO langsung diserbu.'
19 Juni diperingati oleh para warga Jepang sebagai hari masker nasional di negara tersebut, bertepatan dengan itu, UNIQLO pada akhirnya merilis masker berbahan 'Airism' yang sudah ditunggu-tunggu.
Long lines are appearing outside #Uniqlo…
Berbahan 'Airism'
Meski bisa dibilang terlambat jika dibandingkan dengan brand lainnya, akhirnya UNIQLO secara resmi merilis masker buatan mereka dan bisa didapatkan mulai tanggal 19 Juni mendatang.
Menariknya masker tersebut menggunakan salah satu bahan 'terlaris' di salah satu product line UNIQLO,…
'Airism, salah satu bahan andalan dari Uniqlo.'
Meskipun disebut 'pakaian dalam', namun bahan yang dimaksud dan akan digunakan untuk memproduksi masker adalah bahan Airism.
Bahan tersebut sudah sering digunakan oleh Uniqlo pada pakaian dalam yang mereka jual, namun justru sebenarnya bahan…