Orang terkaya di dunia, Jeff Bezos masih memiliki ambisi untuk terbang ke luar angkasa. Ia bersama saudaranya, Mark akan melakukan penerbangan menggunakan perusahaan roket miliknya, Blue Origin.
Namun, rupanya ada satu penumpang misterius yang akan ikut terbang bersama mantan CEO Amazon…
Wisata ke luar angkasa bersama perusahaan besutan Jeff Bezos
Mau wisata ke luar angkasa? Ini kesempatan lo!
Perusahaan Blue Origin milik Jeff Bezos akan segera menjual tiket perjalanan ke luar angkasa tersebut mulai tanggal 5 Mei mendatang.
Sayangnya, belum ada informasi terkait…
Astronot perempuan tersebut jadi bagian dari misi Artemis yang bertujuan untuk menjelajahi bulan
NASA siap mengirimkan astronot perempuan untuk misi penjelajahan ke bulan.
Misi tersebut dinamai misi Artemis dan jadi kali pertama NASA mengirimkan astronot perempuan ke bulan.
Via Giphy
Baca juga: NASA Perlihatkan…
Mungkinkah manusia membuat pemukiman di Mars?
Manusia mungkin akan segera membuat pemukiman di Mars.
Bahkan sebuah studio arsitektur bernama ABIBOO sudah merencanakan hal tersebut.
Rencananya, pemukiman permanen pertama di planet Mars tersebut akan bernama Nüwa dan bakal dibangun pada 2054.
Baca juga: NASA…
Nasa kembangkan misi supaya awak bisa lebih lama ke Mars
Nasa membutuhkan inovasi sistem berkelanjutan sumber makanan. Hal ini jadi fokus agar para astronot bisa menetap lebih lama ketika berada di Mars.
Dalam sebuah jurnal, baru-baru ini seorang ilmuwan makanan Grace…
Pas banget buat lo yang mau wisata tapi bosen ke Puncak atau ke Ancol
Wisata luar angkasa akan segera bisa dilakukan!
Hal ini bisa terealisasi lewat jasa sebuah perusahaan start up asal Spanyol bernama Zero 2 Infinity.
Untuk mengunjungi luar angkasa lewat…
Enam bulan perjalanan dari bumi, Perseverance, robot Nasa berhasil mendarat di Planet Mars 19 februari.
Perseverance berhasil mendarat di wilayah favorit NASA di Mars, di Kawah Jezero, Utara Ekuator Mars, Wilayah ini disebut Isidis Planitia.
Kabar ini diketahui beberapa waktu lalu,…
Roket SpaceX tersebut digadang-gadang jadi roket yang akan membawa manusia pertama ke Mars
Roket SpaceX tanpa awak meledak saat menjalani uji coba di Texas, Amerika Serikat Selasa (2/2).
Dikenal dengan sebutan SpaceX's Starship SN9, roket tersebut jadi prototipe untuk membawa manusia…
Meteorit jatuh di rumah warga setempat
Meteorit jatuh di Desa Astomulyo Dusun 5 Kecamatan Punggur, Kabupaten Lampung Tengah pada Kamis (28/1/2021) malam hari.
Ketika itu, warga setempet mendengar dentuman keras, yang diikuti dengan kepulan asap di langit.
"Saya sama suami langsung ke…
Playlist suara misterius tersebut dinamai "Sinister Sounds of the Solar System"
Suara misterius luar angkasa jadi pilihan NASA untuk memeriahkan gelaran Halloween tahun ini.
Terangkum dalam playlist bernama "Sinister Sounds of the Solar System," suara misterius tersebut direkam dari luar angkasa.
Playlist…
Tahun 2021 mendatang, LAPAN akan mulai penelitian tersebut
Penelitian alien akan dilakukan Lembaga Antariksa dan Penerbangan Nasional (LAPAN).
Studi tersebut akan dilakukan bersama dengan pendeteksian dan dan karakterisasi planet di luar tata surya, atau exoplanet pada 2021.
"Langkah awal dalam pencarian kehidupan…
Lapan beri penjelasan ilmiah terkait fenomena "Lintang Kemukus"
"Lintang Kemukus" jadi sorotan di media sosial beberapa waktu belakangan. Fenomena tersebut terjadi di langit kota Jawa Timur, yaitu sekitar Tuban dan Bojonegoro.
Warga yang menjadi saksi pun mengabadikan kejadian tersebut dalam bentuk…
"Bosan" shooting di Bumi, Tom Cruise akan shooting di luar angkasa
Buat seorang aktor seperti Tom Cruise, rasanya sudah biasa jika menjalankan shooting di tempat-tempat berbahaya di Bumi. Kali ini, ia ingin melakukan hal yang tidak biasa dan sepertinya menjadi yang pertama di dunia.
Tom…
Kejadian kemunculan UFO ini diklaim direkam dari stasiun luar angkasa internasional (ISS)
Kemunculan UFO diklaim kembali terjadi. Kali ini saksinya adalah seorang astronot Rusia bernama Ivan Vagner.
Kejadian tersebut terjadi ketika ia mengorbit di stasiun luar angkasa internasional (ISS). Ia menyadari…
Nggak perlu teleskop untuk menyaksikan fenomena hujan meteor Perseids malam ini!
Bosen di rumah? Mungkin lo bisa melihat fenomena langit! Mulai malam ini hingga besok, lo fenomena langit berupa hujan meteor Perseids akan terlihat di langit Indonesia.
Puncak Hujan Meteor Perseids…
Bukan buat atraksi, balon NASA ini digunakan untuk alasan akademis
Badan antariksa Amerika Serikat, NASA kini punya misi baru; menerbangkan balon raksasa ke luar angkasa.
Tentu balon tersebut bukan balon biasa. Balon tersebut merupakan bagian dari teleskop setinggi 8,4 kaki stratosfer…
Di proyek ini, Tom Cruise 'reuni' dengan sutradara Doug Liman
Setelah NASA mengonfirmasi rencana pembuatan film di luar angkasa bersama SpaceX dan Tom Cruise, Doug Liman akhirnya resmi ditunjuk untuk mengarahkan film tersebut.
Sutradara berusia 54 tahun bukan sosok asing di…
Bakal jadi film pertama dalam sejarah yang diproduksi di luar angkasa
Lo nggak salah baca judul kok. Proyek kerja sama film ini benar-benar akan digarap NASA, SpaceX dan Tom Cruise. Hal ini diumumkan pertama kali lewat media sosial Selasa (5/5/2020)…
NASA berhasil bikin musik luar angkasa yang bikin merinding!
Angkasa luar memang penuh dengan banyak hal; planet, lubang hitam bahkan UFO. But there's one thing that space really isn't: loud.
Tanpa molekul udara bumi yang membawa bunyi, luar angkasa senyap tanpa…