Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Musik Metal (Ternyata) Baik Untuk Kesehatan Mental

Musik Metal (Ternyata) Baik Untuk Kesehatan Mental

Musik metal meningkatkan emosi positif

Bahkan musik metal terbukti meningkatkan emosi positif. Jadi mendengarkan musik ekstrem bisa jadi cara yang baik buat memproses kemarahan.

Selain itu, Profesor Perham mengungkapkan kalau musik metal bisa membantu cara berpikir para metalhead. Caranya dengan ngasih mereka “alat” untuk memperdebatkan posisi mereka secara logis.

“Heavy metal dapat mempromosikan pemikiran ilmiah tetapi sayangnya tidak hanya dengan mendengarkannya,” katanya.

“Pendidik dapat mempromosikan pemikiran ilmiah dengan mengajukan klaim seperti mendengarkan genre musik tertentu dikaitkan dengan pemikiran kekerasan.”

“Dengan memeriksa tuduhan kekerasan dan pelanggaran yang disebutkan di atas (misalnya pada kasus Ozzy Osbourne atau Marilyn Manson), siswa dapat terlibat dalam pemikiran ilmiah, mengeksplorasi kesalahan logika, masalah desain penelitian, dan bias berpikir,” pungkasnya.

 

Your Daily Intake of Everything Trending

USS Feed is a multi-platform media that produces and distributes generation z-focused digital content, reporting the latest trends on fashion, lifestyle, culture, and music to its audience.

Subscribe so You Won't Get Left Behind.

By clicking “subscribe”, you agree to receive emails from USS FEED and accept our web terms of use, privacy and cookie policy.

Copyright © USS FEED | PT. Untung Selalu Sukses | 2018 – 2023 | Code with ♡ by mindsetlab.id