Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

LOCALE Kolaborasi dengan Arswandaru, Rilis Kolaborasi yang Terinspirasi dari Pandemi

LOCALE Kolaborasi dengan Arswandaru, Rilis Kolaborasi yang Terinspirasi dari Pandemi

LOCALE x Arswandaru, now available

LOCALE menggandeng illustrator Arswandaru di capsule collection terbarunya.

Keduanya menghadirkan rangkaian artikel dailywear yang terinspirasi dari pandemi yang telah berlangsung selama lebih dari setahun.

Koleksi tersebut keduanya namai STRANGE TIMES.

Baca juga: Sweda Berkolaborasi dengan Skater Legendaris Christian Hosoi, Hadirkan Cincin Edisi Terbatas

STRANGE TIMES

Dikutip dari rilisan pers yang diterima USS Feed, STRANGE TIMES terinspirasi dari kelamnya konstruksi sosial yang mencuat selama pandemi.

Di masa sulit ini, kami mendapati diri kami mempertanyakan akhir penyebaran virus, letih dengan peraturan yang melawan sesuatu yang tak terhindarkan,” tulis LOCALE.

Di kolaborasi bersama Arswandaru, koleksi ini mengombinasikan ilustrasi satiris untuk memproyeksikan harapan yang ada di tengah pandemi ini, dan menyelipkan sedikit pesan humor tersembunyi.

Koleksi ini hadir dalam rangkaian artikel dailywear yang merentang dari t-shirt, long sleeve t-shirt, hoodie dan tote bag.

Untuk informasi lebih lanjut, kunjungi laman ini.

Baca juga: Danilla Aransemen Ulang Lagunya Jadi ala 80-an Bareng The Glamors!

Tentang Locale

Berdiri pertama kali pada tahun 2012 di Jakarta, LOCALE dikenal sebagai brand yang fokus pada dailywear yang timeless, including printed shirts, t-shirts, sweaters, hoodies, varsity, coach jacket, trackpants dan masih banyak lainnya.

Brand tersebut juga sempat meluncurkan lini womenswear bernama LOCALE WOMEN dan technical streetwear bernama L.O.C (Liberate Obdurate Contentious).

Your Daily Intake of Everything Trending

USS Feed is a multi-platform media that produces and distributes generation z-focused digital content, reporting the latest trends on fashion, lifestyle, culture, and music to its audience.

Subscribe so You Won't Get Left Behind.

By clicking “subscribe”, you agree to receive emails from USS FEED and accept our web terms of use, privacy and cookie policy.

Copyright © USS FEED | PT. Untung Selalu Sukses | 2018 – 2023 | Code with ♡ by mindsetlab.id