Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Lionel Messi, Otamendi dan Di Maria Tidak Terbang ke Indonesia

Lionel Messi, Otamendi dan Di Maria Tidak Terbang ke Indonesia

Diberitakan Jurnalis Argentina

Lionel Messi bersama dengan Angel Di Maria dan Nicolas Otamendi disebutkan tidak akan terbang ke Indonesia.

Berita yang pastinya mengecewakan para fans di Indonesia itu disampaikan oleh jurnalis Argentina Gaston Endul.

Lewat akun instagramnya, dia menyebut skuad asuhan Lionel Scaloni akan kehilangan tiga pemain bintang saat bertandang ke Indonesia, Senin(19/6).

Leo Messi, Angel Di Maria, dan Nicolas Otamendi tidak akan melakukan perjalanan ke Indonesia.”

Pernikahan Massal yang Libatkan 2.143 Pasangan di India Berhasil Pecahkan Rekor Dunia

Messi angkat suara

Usai bertanding melawan Australia di Beijing, China, Kamis (15/06) kemarin malam, ex punggawa Barcelona menyebut dirinya memilih berlibur.

Dirinya berencana mengambil waktu beristirahat sebelum akhirnya memulai musim bersama klub barunya, Inter Miami.

“Sekarang ada pertandingan kualifikasi yang akan datang, kemudian Copa America,” katanya dikutip dari TyC Sports, Jumat (16/6/2023).

Baca juga: Anak SD Surabaya Viral karena Study Tour ke Jepang, Kepsek Ungkap yang Sebenarnya

Keputusan pelatih Argentina?

Menariknya, pelatih Argentina Lionel Scaloni menyebut dirinya memberi kesempatan bagi Messi, Otamendi dan Di Maria untuk beristirahat.

Messi, Ota dan Di Maria tidak meminta saya untuk melewatkan pertandingan melawan Indonesia. Tapi itu adalah keputusan saya untuk memberi mereka istirahat bersama keluarga mereka,” kata Scaloni.

Lionel Messi, Otamendi dan Di Maria Tidak Terbang ke Indonesia

Let us know your thoughts!

 

Your Daily Intake of Everything Trending

USS Feed is a multi-platform media that produces and distributes generation z-focused digital content, reporting the latest trends on fashion, lifestyle, culture, and music to its audience.

Subscribe so You Won't Get Left Behind.

By clicking “subscribe”, you agree to receive emails from USS FEED and accept our web terms of use, privacy and cookie policy.

Copyright © USS FEED | PT. Untung Selalu Sukses | 2018 – 2023 | Code with ♡ by mindsetlab.id