Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Kabar Duka Kembali Datang, Agung Hercules Meninggal Dunia

Kabar Duka Kembali Datang, Agung Hercules Meninggal Dunia

Awan gelap kembali datang menyelimuti Indonesia, Agung Hercules dikabarkan meninggal dunia. Kabar duka ini dikonfirmasi oleh Ferdians Setiadi yang merupakan sahabat Agung Hercules.

Dilansir dari Kumparan, Agung Hercules dinyatakan meninggal pada pukul 16.00 WIB.

“Meninggal di Dharmais kurang lebih jam 4 sore, karena kanker otak,” kata Ferdians.

Sebelumnya Agung Hercules memang mengidap kanker otak atau Glioblastoma. Penyakit ini memang bersifat ganas dan menyebar dan tubuh dengan cepat, biasanya kanker ini terjadi di kalangan orang dewasa. Penyakit yang dialami oleh Agung Hercules ini bisa menyebabkan muntah, kejang, kesulitan berbicara, pandangan kabur.

Agung Hercules mengalami perubahan fisik usai menderita sakit kanker otak. Ototnya dulu besar. Rambutnya kala itu panjang tergerai hingga sebahu. Agung Hercules memang sangat dikenal dengan karirnya yang lika-liku. Sebelum menjadi penyanyi dangdut, Agung Hercules mengeluti olahraga bidang binaraga saat kuliah. Ia juga berhasil meraih peringkat 6 dalam ajang pra PON 1998. Namun Agung Hercules tidak melanjuti karir tersebut karena merasa terlalu banyak pesaing. Check Agung Hercules Biography here

Your Daily Intake of Everything Trending

USS Feed is a multi-platform media that produces and distributes generation z-focused digital content, reporting the latest trends on fashion, lifestyle, culture, and music to its audience.

Subscribe so You Won't Get Left Behind.

By clicking “subscribe”, you agree to receive emails from USS FEED and accept our web terms of use, privacy and cookie policy.

Copyright © USS FEED | PT. Untung Selalu Sukses | 2018 – 2023 | Code with ♡ by mindsetlab.id