Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Dari Hobi Main “Just Dance”, Siti Zhywee Ramle Kepilih Jadi Atlet dan Berlaga di Olimpiade E-sports

Dari Hobi Main “Just Dance”, Siti Zhywee Ramle Kepilih Jadi Atlet dan Berlaga di Olimpiade E-sports

Berawal dari kegiatan ‘menghabiskan waktu’

Kenalin Siti Zhywee Ramle, seorang ibu rumah tangga yang saat ini merupakan atlet e-sports di Singapura.

Berawal dari keisengan bermain “Just Dance”, Siti awalnya mencoba berpartisipasi dalam kompetisi online.

Ditawarin ikut Olimpiade usai berkompetisi online “Just Dance”

FYI, Siti sebenarnya sudah mulai bermain gim itu sekitar 10 tahunan.

Pada saat mengikuti lomba online, Siti berhasil menorehkan skor yang cukup mengesankan.

Saking okenya, Ubisoft Singapura selaku perusahaan pembuat game menghubunginya dan memberikant tawaran menarik.

Eh, mau ikut Olimpiade E-sports gak?”.

Mewakili negara di Olimpiade Esports 2023

Meski sempat ragu, akhirnya dia menjadi salah satu dari 17 atlet esports yang mewakili Singapura di Olimpiade E-sports.

Siti sendiri bukan satu-satunya yang berlomba pada kategori “Just Dance”.

FYI, ada delapan finalis dari berbagai negara, sebut saja Prancis, Brasil, Amerika Serikat, Finlandia, India dan Italia.

Dukungan penuh dari suami

Sudah berkeluarga dan memiliki anak, Siti mengaku memang agak sulit membagi waktunya.

Pasalnya selain sibuk berlatih “Just Dance”, dia juga harus mengajar Zumba, Fight Do, Yoga dan mengurus anak.

Beruntung ada suami yang terus membantunya.

E-sports bukan cuman untuk yang muda

Lewat apa yang dia kerjakan, Siti ingin menghapus stigma kalau e-sports hanyalah untuk kalangan muda.

Let us know your thoughts!

 

 

 

 

 

 

Your Daily Intake of Everything Trending

USS Feed is a multi-platform media that produces and distributes generation z-focused digital content, reporting the latest trends on fashion, lifestyle, culture, and music to its audience.

Subscribe so You Won't Get Left Behind.

By clicking “subscribe”, you agree to receive emails from USS FEED and accept our web terms of use, privacy and cookie policy.

Copyright © USS FEED | PT. Untung Selalu Sukses | 2018 – 2023 | Code with ♡ by mindsetlab.id