Benarkah Gojek hasil jiplak?
Gagasan ojol a la Gojek dituding hasil jiplakan.
Tudingan ini dilayangkan oleh seorang lelaki asal Bintaro bernama Hasan Azhari alias Arman Chasan di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat…
Mulai hari ini, PPKM di Jakarta berlanjut, dan statusnya naik jadi level 2.
"Instruksi Menteri ini berlaku pada tanggal 4 Januari 2022 sampai dengan 17 Januari." bunyi salah satu poin dalam…
Kalau biasanya kita masih harus fotokopi KTP, Kementerian Dalam Negeri kini menguji coba e KTP digital berbentuk QR Code.
Bukan lagi berbentuk fisik, kabarnya KTP bakal bisa tersimpan di dalam ponsel. Nantinya, QR…
Cocok buat E.T.
Hotel-hotel di Oita di Jepang bikin promo yang unik buat para tamunya, bukan untuk manusia, melainkan untuk alien!
Adapun promosi ini akan berlaku hingga tanggal 22 Februari 2022…
Patung Naga yang ada di Yogyakarta International Airport (YIA) akhir-akhir ini jadi mendapat sorotan masyarakat.
Pasalnya patung itu mendapat kritikan dari seorang politikus Partai Ummat, Mustofa Nahrawardaya. Dalam kritikannya, ia menyinggung…
Anak kembar beda hari ulang tahun
Seorang ibu dari California Amerika serikat melahirkan anak kembar di tahun yang berbeda — yakni 2021 dan 2022.
Bayi pertama terlahir pada tanggal 31 Desember…
Karantina 10-14 hari, berlaku setahun penuh
Satgas Covid-19 kini menetapkan waktu karantina buat Warga Negara Indonesia (WNI) pelaku perjalanan dari luar negeri menjadi 10-14 hari.
Kebijakan tersebut pun dipastikan akan berlaku…
Dari sekian banyak bahasa yang manusia pakai di dunia ini, sebagiannya bakal punah di tahun 2100, menurut penelitian.
Sebuah studi dari Australian Nation University (ANU) menemukan dari sekitar 7000 bahasa yang…
Warga Indonesia saat ini harus lebih waspada dengan pertambahan kasus Omicron yang bisa bikin gelombang ketiga pandemi.
Seperti yang kita ketahui, makin hari kasus Covid-19 jenis baru itu terus meningkat. Baru-baru…
Sekolah tatap muka dengan kapasitas 100 persen
Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta dipastikan bakal mulai mengadakan sekolah tatap muka dengan kapasitas penuh mulai besok, Senin (3/1).
Kebijakan tersebut mengacu pada SKB…
Dikubur dengan uang sebanyak IDR 790 juta atau setara dengan 55 ribu US Dollar jadi kisah unik yang belum lama viral.
Adapun kisah ini terjadi di Uganda, di mana seorang…
Rumah kebakaran biasanya disebabkan oleh kelalaian manusia, atau sekadar kecelakaan saja.
Tapi faktanya, lebih dari 100 rumah di Korea Selatan mengalami kejadian itu gara-gara kucing, menurut laporan pemadam kebakaran setempat.
Kalau kucing…
Kambing unik ditemukan petani
Seekor kambing berwajah manusia ditemukan seorang petani asal India.
Wujud aneh tersebut pun mengejutkan warga setempat yang berlokasi di desa Gangapur, negara bagian Assam.
Baca juga: Persatuan Dukun Nusantara…
Ratusan jejak kaki dinosaurus ditemukan di sebuah tambang tanah liat terbuka. Adapun penemuan ini menjadi sumber informasi terbaru untuk bisa mengetahui aktivitas harian 'mereka' di masa lampau.
Dilansir dari CNN,…
Diderita seorang wanita asal Amerika Serikat bernama Shauna Rae
Apa jadinya jika wanita berusia 22 tahun terjebak di tubuh gadis 8 tahun?
Hal tersebut lah yang terjadi pada seorang perempuan asal…
Ed Sheeran muncul dengan misinya menyelamatkan lingkungan.
Rabu, 29 Desember kemarin, pelantun 'Thinking Out Loud' itu menceritakan kepada BBC Radio rencananya untuk membuat Inggris jadi tempat yang lebih sustainable.
Seperti selebriti atau orang…
Pemain timnas sepak bola di China diharuskan untuk menghapus tato yang 'menempel' di badan mereka.
Selain itu, para pemain timnas sepak bola China juga dilarang untuk menambah atau membuat tato…
Berita baik sepanjang 2021: dari soal lapisan ozon hingga panda raksasa!
Meski 2021 masih diliputi pandemi, tak bisa dimungkiri bahwa banyak berita baik bersirkulasi sepanjang tahun.
Misalnya lapisan ozon yang mulai…
Terompet tahun baru sepi pembeli
Para pedagang terompet tahun baru terpaksa harus menelan pil pahit (lagi) tahun ini.
Pandemi memaksa tahun baru berlangsung tanpa perayaan. Imbasnya penjualan mereka harus turun drastis.
Beberapa…
Fosil kepala monster pertama di Bumi menjadi salah satu penemuan dari studi baru. Disebutkan mereka berhasil mengungkapkan monster laut prasejarah di salah satu tempat terkering di Bumi.
Adapun pemenuan tersebut…