Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Bangun Rumah Dengan Tangan dan Teknologi Primitif, Channel Ini Akhirnya Diapresiasi oleh YouTube

Bangun Rumah Dengan Tangan dan Teknologi Primitif, Channel Ini Akhirnya Diapresiasi oleh YouTube

Primitive Survival Tool ingin bagikan berbagi ilmu lewat channel-nya

Duo kreator tersebut diketahui berasal dari Kamboja. Sejak awal membuat channel The Survival mereka ingin berbagi ilmu tentang bagaimana alat bertahan hidup primitif dapat digunakan untuk membangun struktur yang anda pikir tidak memungkinkan.

Kami membuat video cara membangun berbagai hal di alam liar, sehingga penonton kami dapat belajar juga,” tulis mereka tersebut di uraian channel-nya di YouTube.

Dalam salah satu video mereka yang paling populer, mereka menunjukkan cara membuat ruang bawah tanah rahasia yang dikelilingi dengan kolam renang. Mereka menggarap lahan tersebut dengan peralatan dan bahan seadanya yang dapat ditemukan di alam bebas. Video ini telah ditonton sebanyak 136 juta kali.

Baca juga: YouTube Siapkan Kompetitor TikTok

Your Daily Intake of Everything Trending

USS Feed is a multi-platform media that produces and distributes generation z-focused digital content, reporting the latest trends on fashion, lifestyle, culture, and music to its audience.

Subscribe so You Won't Get Left Behind.

By clicking “subscribe”, you agree to receive emails from USS FEED and accept our web terms of use, privacy and cookie policy.

Copyright © USS FEED | PT. Untung Selalu Sukses | 2018 – 2023 | Code with ♡ by mindsetlab.id