Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Air Minum Rumah Sakit Ini Ternyata Selama 30 Tahun Menggunakan Air Toilet! Ini Penyebabnya!

Air Minum Rumah Sakit Ini Ternyata Selama 30 Tahun Menggunakan Air Toilet! Ini Penyebabnya!

Air minum biasanya diwajibkan berasal dari sumber yang bersih dan terpercaya. Namun ternyata sebuah rumah sakit selama 30 tahun terakhir justru menggunakan air toilet sebagai air minum.

Melansir Daily Mail, kejadian itu dipicu karena kesalahan sambungan pipa air.

Air minum rumah sakit berasal dari pipa keran air toilet

Pada 20 Oktober lalu. rumah sakit Universitas Osaka di Suita, Jepang menemukan beberapa pipa apir keran terhubung ke toilet.

Mereka bahkan menduga beberapa pipa air keran di departemen medis tidak terhubung dengan benar. Setelah diselidiki lebih lanjut, ternyata ada sekitar 120 keran yang dinyatakan rusak.

Air Minum Rumah Sakit Ini Ternyata Selama 30 Tahun Menggunakan Air Toilet! Ini Penyebabnya!
via Tenor

Menariknya, masalah itu disebutkan sudah terjadi hampir 30 tahun sejak pertama kali dibuka pada tahun 1993.  Selama itu pula seluruh staf dan pasien rumah sakit menggunakan air toilet yang tidak aman untuk diminum, mencuci tangan dan berkumur.

 

Your Daily Intake of Everything Trending

USS Feed is a multi-platform media that produces and distributes generation z-focused digital content, reporting the latest trends on fashion, lifestyle, culture, and music to its audience.

Subscribe so You Won't Get Left Behind.

By clicking “subscribe”, you agree to receive emails from USS FEED and accept our web terms of use, privacy and cookie policy.

Copyright © USS FEED | PT. Untung Selalu Sukses | 2018 – 2023 | Code with ♡ by mindsetlab.id