Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Ahmad Dhani Ternyata Percaya UFO: Penghuni Bumi Mungkin Makhluk Terasing

Ahmad Dhani Ternyata Percaya UFO: Penghuni Bumi Mungkin Makhluk Terasing

Diungkapkan Ahmad Dhani dalam sebuah wawancara pada tahun 2002

Ahmad Dhani ternyata percaya alien dan UFO.

Hal ini ia ungkapkan dalam sebuah wawancara dengan majalah HAI 37-XXVI-2002, halaman 11

Percaya banget. Alasannya kalo dilihat di bumi aja ada suku bangsa terasing,” ujarnya

Menurut saya (penghuni) bumi ini bisa aja jadi makhluk terasing dari makhluk yang udah punya teknologi tinggi,” lanjutnya.

Baca juga: Lokasi Hidden Gems Jakarta yang Pas Banget untuk Diabadikan dengan Kamera Samsung Galaxy S22+ 5G

Ahmad Dhani: alien hanya sebutan dari ilmuwan

Ini bukan satu-satunya pernyataan Ahmad Dhani soal alien.

Pada tahun 2016 lalu, ia juga sempat mengungkapkan pernyataan senada.

Ia menyebut bahwa alien adalah adalah istilah yang diciptakan para ilmuwan.

Sementara dalam agama, makhluk tersebut disebut dengan malaikat.

Sekedar nama aja. Jadi orang beragama menyebut malaikat, orang sains menyebutnya alien,” ujarnya

Jadi, agama kan punya patokannya yaitu kitab suci. Di kitab suci disebutkan ada malaikat. Nah, orang sains kan memang tidak berpatokan pada agama. Dia membuat sendiri istilah misalnya ekstraterrestrial, alien gitu kan,” jelasnya.

Baca juga: 5 Cara Bikin Konten Epic Pake Smartphone dengan Hasil Kamera Profesional!

Komentar soal teori darwin

Dalam wawancara tersebut, pentolan Dewa19 tersebut juga sempat angkat suara soal teori Darwin.

“Kalo saya sih sebagai orang yang mengikuti perkembangan sains hampir haqqul yaqin bahwa manusia memang dulunya kera, karena saya belajar sains. Kalo untuk orang yang ngga belajar sains tentu mereka tidak akan percaya.”

Your thoughts? Let us know in the comments below!

Your Daily Intake of Everything Trending

USS Feed is a multi-platform media that produces and distributes generation z-focused digital content, reporting the latest trends on fashion, lifestyle, culture, and music to its audience.

Subscribe so You Won't Get Left Behind.

By clicking “subscribe”, you agree to receive emails from USS FEED and accept our web terms of use, privacy and cookie policy.

Copyright © USS FEED | PT. Untung Selalu Sukses | 2018 – 2023 | Code with ♡ by mindsetlab.id