Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Penglipuran Bali Jadi Salah Satu Desa Terbersih di Dunia, Kunjungan Turis Meningkat

Penglipuran Bali Jadi Salah Satu Desa Terbersih di Dunia, Kunjungan Turis Meningkat

Kunjunga ke Desa Penglipuran meningkat

Desa Penglipuran merupakan salah satu desa terbersih di dunia.

Terkait torehan tersebut, kunjungan turis baik domestik maupun mancanegara disebut meningkat.

Adapun peningkatan tersebut naik dua kali lipat.

Kalau dibandingkan sebelum Covid-19, bisa dikatakan naik dua kali lipat kunjungannya,” ujar Manajer Desa Wisata Penglipuran, I Wayan Sumiarsa,Rabu (11/1).

Baca juga: Pertemuan Pemuja Setan Terbesar Sepanjang Sejarah Bakal Digelar di Amerika Serikat

Sempat mencapai 3 ribu orang dalam sehari

Sumiarsa melanjutkan kalau total kunjungan pada 2022 mencapai 403 ribu orang dan rata-rata perhari ada 1.500 sampai 2 ribu orang.

Pada akhir 2022, kunjungan mencapai 3 ribu orang perhari.

Artinya naik dua kali lipat dan kunjungan sudah normal sekali saat ini,” imbuhnya.

Penglipuran Traditional Village, A Clean And Comfortable Village In Bangli  Regency - Visitbali

Baca juga: Seorang Pria di Surabaya Dipenjara 1 Tahun 2 Bulan Usai Rusak Uang Rp32 Juta

Didominasi Eropa, Malaysia dan Korea

Kunjungan wisatawan asing ke Penglipuran didominasi dari Eropa, Malaysia, dan Korea Selatan.

Sementara untuk domestik, sebagian besar berasal dari Surabaya, Yogyakarta, Jakarta, Kalimantan, dan Sumatera.

Paling banyak itu wisatawan domestik hampir 75 persen yang berkunjung ke desa kami,” katanya.

Baca juga: Garuda Indonesia Jadi Maskapai Paling Tepat Waktu di Dunia

KTT G20 beri dampak baik

Faktanya, kunjungan wisatawan semakin ramai usai desa itu dikunjungi oleh delegasi KTT G20.

Salah satu faktor penyebabnya itu, berkaitan dengan brand kita salah satu desa terbersih di dunia. Jadi banyak wisatawan yang penasaran dengan cara kita menjaga kebersihan desa ini,” ujarnya.

Mengintip Suvenir-suvenir Resmi G20 Bali Halaman all - Kompas.com

Top image via ANTARA FOTO/Fikri Yusuf/hp

Ada yang sudah pernah ke sana? Share us your expirience!

Your Daily Intake of Everything Trending

USS Feed is a multi-platform media that produces and distributes generation z-focused digital content, reporting the latest trends on fashion, lifestyle, culture, and music to its audience.

Subscribe so You Won't Get Left Behind.

By clicking “subscribe”, you agree to receive emails from USS FEED and accept our web terms of use, privacy and cookie policy.

Copyright © USS FEED | PT. Untung Selalu Sukses | 2018 – 2023 | Code with ♡ by mindsetlab.id